Hasil pertandingan Final Copa Del Rey 28 Mei 2017, skor Barcelona 3 vs 1 Alaves

(www.twitter.com/FCBarcelona) Selebrasi Kemenangan Barcelona 
Highlight Gol
- Gol pertama terjadi pada menit ke 29 melalui pemain bintang Barcelona Lionel Messi yang melakukan sepakan ke sudut gawang Alaves setelah menerima operan dari Neymar.

- Theo Hernandez menyamakan kedudukan pada menit ke 33 setelah sukses melakukan tendangan Free Kick dari jarak jauh.

- Pada menit ke 45 Neymar berhasil membobol gawang Alaves setelah menerima operan dari Andre Gomes tepat di depan gawang.

- Francisco Alcacer memutuskan harapan Alaves setelah ia berhasil mencetak gol pada menit ke 48 setelah ia menerima operan dari Lionel Messi yang juga melewati beberapa pemain belakang Alaves. Hingga laga usai skor tetap 3 - 1 untuk Barcelona.

Dengan hasil pertandingan ini Barcelona menjuarai Copa Del Rey 2016/2017. Sedangkan Alaves harus puas di posisi kedua.

Baca juga : Hasil pertandingan Piala FA 27 Mei 2017, skor Arsenal 2 vs 1 Chelsea

Susunan Pemain:
Barcelona ( Formasi 4-3-3 ): Jasper Cillessen, Javier Mascherano (Andre Gomes, 11), Gerard Pique, Samuel Umtiti, Jordi Alba, Ivan Rakitic (Aleix Vidal, 83), Sergio Busquets, Andres Iniesta, Lionel Messi (1 gol, 30), Francisco Alcacer (1 gol, 45),  Neymar (1 gol, 45).

Alaves ( Formasi 5-4-1 ):  Fernando Pacheco, Kiko, Carlos Vigaray, Rodrigo Ely, Zouhair Feddal, Theo Hernandez (1 gol, 33) (Oscar Romero, 79), Edgar Antonio Mendez (Victor Camarasa, 59),  Marcos Llorente, Manu Garcia, Ibai Gomez (Ruben Sobrino, 60),  Deyverson.

Pelatih: Luis Enrique - Mauricio Pellegrino
Wasit: Carlos Clos (Spain)
Stadion: Estadio Vicente Calderon

Statistik Pertandingan:
Penguasaan bola: 65% - 35%
Shot on target: 6 – 2
Goal Kick: 11 - 8
Offsides: 1 - 1
Corners: 8 - 6
Pelanggaran: 7- 14
Kartu kuning: 3 - 5
Kartu merah: 0 - 0.

Komentar