Hasil Pertandingan International Champions Cup (ICC) 26 Juli 2017 Zona Amerika Utara, Tottenham Hotspur 2 vs 3 Roma

(www.twitter.com/OfficialASRoma) Selebrasi Gol Pemain As Roma
Highlight Gol
- Gol pertama  terjadi pada menit ke 13 melalui titik putih oleh pemain Roma, Diego Perotti. Sebelumnya terjadi handsball oleh pemain belakang Tottenham Hotspur, Cameron Carter-Vickers.

- Pada menit ke 70 kembali  pemain As Roma  menambah keunggulan mereka melalui Cengiz Under setelah memanfaatkan bola liar dari pemain belakang
Tottenham Hotspur.

- Tottenham Hotspur mendapat kesempatan mengejar ketertinggalan setelah Harry Winks Pada menit ke 87 memanfaatkan kemelut yang terjadi di depan gawang As Roma.

Baca juga: Hasil Pertandingan International Champions Cup (ICC) 24 Juli 2017 Zona Amerika Utara, Inter 1 vs 0 Lyon

- Dimenit ke 90 Tottenham Hotspur kembali mencetak gol melalui Vincent Janssen yang menerima umpan dari sudut kanan oleh Harry Winks.

- Di penghujung laga tepatnya di meni ke 90+1, Marco Tumminello menambah keunggulan gol As Roma menjadi 3 -2  dan hingga peluit panjang di bunyikan skor tidak berubah lagi dengan kemenangan As Roma.

Susunan Pemain
Tottenham Hotspur ( Formasi 3-4-2-1 ): Michel Vorm (Hugo Lloris, 46), Toby Alderweireld, Jan Vertonghen (Kevin Wimmer, 69), Cameron Carter-Vickers (Ben Davies, 46), Kyle Walker-Peters (Anthony Georgiou, 46), Moussa Dembele (Tashan Oakley-Boothe, 69), Eric Dier (Harry Winks, 46 (1 Gol, 87)), Kieran Trippier, Dele Alli (Georges N'Koudou, 76), Joshua Onomah (Christian Eriksen, 46), Harry Kane (Vincent Janssen, 76 (1 Gol, 90)).

As Roma ( Formasi 3-4-2-1 ): Alisson Becker (Lukasz Skorupski, 63), Aleksandar Kolarov (Maxime Gonalons, 62), Juan Jesus (Konstantinos Manolas, 46), Bruno Peres, Federico Fazio (Leandro Castan, 62), Daniele De Rossi (Lorenzo Pellegrini, 63), Gerson (Kevin Strootman, 46), Radja Nainggolan (Hector Moreno, 62), Gregoire Defrel (Cengiz Under, 46 (1 Gol, 70)), Diego Perotti (1 Gol, 13) (Juan Manuel Iturbe, 80), Edin Dzeko (Marco Tumminello, 63 (1 Gol, 90)).

Pelatih: Mauricio Pochettino - Eusebio Di Francesco
Wasit: Grajeda H. (Usa)
Stadion: Red Bull Arena (Harrison)

Statistik Pertandingan:
Penguasaan bola: 57% - 43%
Shot on target: 7 - 3
Goal Kick: 17 - 8
Offsides: 2 - 3
Corners: 8 - 2
Pelanggaran: 13 - 10
Kartu kuning: 1 - 1
Kartu merah: 0 - 0.

Komentar